Entries by d3chem uii

Short Course Kurikulum: Mengenal Dunia Wirausaha Lewat Produk Kreatif Berbasis Kimia Sederhana

Minggu, 7 Desember 2014, Prodi DIII Analis Kimia UII melaksanakan salah satu rangkaian Short Course Kurikulum dengan tema Kewirausahaan bagi mahasiswa DIII Analis Kimia angkatan 2013. Kegiatan yang dilaksanakan di Laboratorium Pendidikan ini dibuka oleh Kaprodi DIII Analis Kimia, Bapak Thorikul Huda, M.Sc. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bagian dari peleburan mata kuliah pada masa transisi […]

PkM : Menyulap Kelapa Menjadi Produk Bersaing, VCO dan Sabun

Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) merupakan bagian dari kegiatan rutin Prodi DIII Analis Kimia UII. Kegiatan yang dilaksanakan pada tanggal 25 Oktober 2014 kemarin adalah salah satu rangkaian PkM yang dilaksanakan di dusun Kaliwanglu, desa Harjobinangun, Pakem, Sleman. Selain merupakan bagian dari pelaksanaan catur dharma civitas akademika DIII Analis Kimia UII, kegiatan ini juga dimanfaatkan untuk […]

KULIAH TAMU DAN PENANDATANGAN MOU DENGAN BATAN SERPONG

Kegiatan kuliah tamu kembali diselenggarakan oleh Program DIII Analis Kimia bekerjasama dengan Pusat Teknologi Limbah Radioaktif BATAN Serpong. Kuliah tamu yang bertajuk “APLIKASI TEKNOLOGI NUKLIR DAN PENGELOLAAN LIMBAH RADIOAKTIF DI INDONESIA” ini diselenggarakan pada Kamis, 23 Oktober 2014 di Ruang Auditorium FTSP. Agenda ini cukup istimewa karena diprakarsai langsung oleh Ajrieh Setiawan, A.Md selaku alumni […]

Wulan Dwi Utami Peraih IP 4,00

Wulan Dwi Utami, mahasiswi Semester V Program Studi DIII Analis Kimia FMIPA UII mendapatkan penghargaan sebagai Mahasiswa Berprestasi di Program Studi DIII Analis Kimia pada Semester Genap 2013/2014.  Penghargaan ini diberikan oleh Program Studi sebagai motivasi bagi mahasiswa untuk tetap berprestasi di tengah-tengah kegiatan akademik dan ekstrakurikuler yang sangat padat.  Wulan Dwi Utami berhasil menjadi […]

Tim Proyek Sains Terima Penghargaan Poster Terbaik OSN Pertamina

Tim Proyek Sains Prodi DIII Analis Kimia menerima penghargaan poster terbaik dalam ajang Olimpiade Sains Nasional (OSN) Pertamina yang di selenggarakan di Fakultas MIPA UII.  Tim yang beranggotakan Nursi Biwi Qayyumah, Siti Sopariah dan Shakila Nurul Anisa menggagas pembuatan bioetanol dari limbah kulit singkong. Karya yang dipresentasikan dalam bidang produk unggulan (PU) merupakan karya yang […]

Kuliah Tamu : Mengenal Standardisasi di Bidang Pengujian dan Kalibrasi

Sabtu, 11 Oktober 2014 di Auditorium Gedung M. Natsir FTSP Lantai 3 Universitas Islam Indonesia pukul 08.30 – 12.00 WIB, Prodi DIII Analis Kimia UII mengadakan kuliah tamu mengenai “Urgensi Standardisasi di Bidang Pengujian dan Laboratorium”. Kegiatan ini dilakukan sebagai salah satu bentuk komitmen prodi dalam melahirkan lulusan yang menguasai sistem penjaminan mutu laboratorium dalam […]

Kuliah Tamu Standarisasi Pengujian dan Kalibrasi

Program Studi DIII Analis Kimia akan menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan tema Standarisasi di Bidang Pengujian dan Kalibrasi.  Dalam acara tersebut akan menghadirkan Ibu Fajarina Budiantari, S.TP., M.Si. selaku Manajer Akreditasi Laboratorium Pengujian dari Komite Akreditasi Nasional (KAN).  Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk komitmen prodi dalam melahirkan ulusan yang menguasai sistem penjaminan mutu laboratorium.  Kuliah […]

SEMARAK 2014 : Semangat Masa Ta’aruf Analis Kimia 2014

SEMARAK atau Semangat Masa Ta’arufAnalis Kimia 2014 yang dilaksanakan pada tanggal 15 hingga tanggal 18 ini ALHAMDULILLAH berjalan dengan lancar. Acara ini diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Analis Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universits Islam Indonesia. Sambutan hangat yang dibuka oleh ketua pelaksana SEMARAK 2014 yakni Yorfan Ruwindya, kemudian oleh ketua HMAK yakni Tesar […]

Heart Intelegence Training bagi Mahasiswa Analis Kimia

Program Studi DIII Analis Kimia FMIPA UII pada Kamis, 18 September 2014 selenggarakan Heart  Intelegence (HI) Training. Pelatihan yang dipandu langsung oleh penemu dan penggagas kecerdasan hati, Bapak Drs. H. Basuki Abdurrahman, M.Si. ini menjadi satu bentuk program pengembangan pola pembinaan karakter mahasiswa.  Sebagai calon professional muda yang akan berkiprah di masyarakat dan menjadi generasi […]

Tujuan Pendidikan

Tujuan Umum Menghasilkan tenaga profesional di bidang analisis kimia  yang bertaqwa, berakhlak mulia serta mampu bersaing dalam tataran nasional dan internasional. Menghasilkan tenaga profesional yang memiliki karakter kemandirian serta  kepemimpinan dalam menerapkan pengembangan metode dan teknologi di bidang analisis kimia Meningkatkan budaya dan karya akademik bagi dosen di bidang pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat dan […]